Cheat GTA San Andreas untuk Senjata yang Bisa Anda Tirukan

Cheat GTA San Andreas akan berguna bagi Anda yang pemula maupun seorang pro yang sedang ingin mencari teknik bermain game baru. Beberapa di antaranya akan membantu Anda untuk melakukan berbagai serangan dengan mudah, lantas apa sih yang dimaksud dengan cheat GTA San Andreas ini? 

  1. Cheat GTA San Andreas Senjata Badut

Cheat untuk game GTA San Andreas yang pertama adalah senjata badut. Untuk menggunakan dan mendapatkan skill dari senjata ini, Anda harus menekan tombol dengan bentuk segitiga, segitiga, sebanyak dua kali. Kemudian dilanjut dengan menekan L1, kotak, kotak sebanyak dua kali, bulat, lalu kotak lagi, bawah, dan akhiri dengan tombol bulat kemudian. 

  1. Senjata Elvis

Cheat GTA San Andreas selanjutnya adalah senjata elvis. Cheat atau teknik cheat senjata yang satu ini sangat berguna dalam permainan, khususnya untuk para pemain GTA San Andreas yang sudah cukup lama bermain. 

Untuk memunculkan atau menggunakan senjata yang satu ini, Anda harus memencet L1, bulat, lalu segitiga, pada bagian konsol game, dilanjut dengan tombol L1, L1 sebanyak dua kali. 

Lanjutkan dengan tombol kotak, L2, tarik jari Anda pada tombol yang berada pada bagian atas, kemudian lanjut dengan bagian bawah, dan akhiri dengan tombol bagian kiri. 

  1. Yakuza

Senjata Yakuza bisa Anda gunakan dengan memencet tombol X, X, sebanyak dua kali, tombol bagian bawah, lalu gunakan  R2, lanjutkan dengan L2, bulat, R1, bulat, kotak pada konsol gamenya atau keyboard yang digunakan. Tentu saja hal ini akan menguntungkan mengingat senjatanya yang bisa diandalkan apabila Anda gunakan dengan benar. 

  1. Senjata Manusia Setengah Dewa

Untuk senjata manusia setengah dewa yang satu ini, Anda perlu menekan tombol pada bagian bawah, X. Lanjut dengan tombol bagian kanan, kiri, kanan, R1, kanan, dan bawah, atas, kemudian segitiga. 

Lalu, kemudian bisa Anda gunakan dengan baik pada permainan selanjutnya. Senjata manusia setengah dewa ini sangat berguna bagi beberapa keadaan yang ada dalam game GTA San Andreas tersebut. 

  1. Menggunakan Senjata Uang, Darah, dan Tameng

Tekan tombol L1, R2, L1, X, lalu pindahkan jari Anda pada bagian tombol kiri, bawah, kanan, atas, kiri, bawah, kanan, lalu kenali pada bagian atas. Untuk menggunakan tameng, uang, dan darah ini menggunakan teknik yang sama dan bisa dibilang cukup mudah. 

  1. Lompat Tinggi

Tekan tombol yang ada pada bagian atas, atas, segitiga, segitiga, atas, atas, kiri, kanan, kotak, R2, R2 dan kemudian lompat tinggi bisa Anda gunakan dengan mudah. 

  1. Senjata Pukulan Maut

Gunakan tombol yang terletak pada bagian atas konsol game, seret jari Anda pada tombol kiri, kemudian telan X, bentuk segitiga, R1, bulat, bulat, bulat, lalu akhiri dengan tombol L2. Senjata pukulan maut ini bisa sangat berguna dalam permainan, sehingga bisa Anda pakai dalam arena permainan GTA San Andreas pada game konsol PS 2 ini. 

  1. Senjata Bernafas dalam Air

Gunakan tombol yang ada pada bagian bawah, tarik jari Anda pada bagian kiri, L1, bawah, bawah, sebanyak 2 kali. Kemudian lanjutkan dengan tombol R2, lanjutkan dengan tombol bawah, L2, bawah lagi, senjata bernapas dalam air ini sangat berguna bagi Anda ketika sedang terdesak atau benar-benar terjepit. 

Itulah dia beberapa cheat GTA San Andreas yang bisa Anda gunakan dalam permainan. Apakah Anda sudah bisa mempelajari triknya? Pasti akan seru memainkannya.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *